Cara Memasang Auto Tweet Dengan Mudah

Hallo semua, kali ini saya akan mengeshare cara membuat auto tweet tanpa script, dan tanpa cari consumer key, consumer secret, dan tanpa cari apapun namanya. Cuman cara ini hanya berlaku untuk akun yang emailnya sudah verifikasi dan yang berumur lebih dari 1 bulan.



Sobat bisa mengikuti caranya di bawah ini :

  1. Siapkan akun twitter anda yang berumur lebih dari 1 bulan dan sudah verifikasi
  2. Buka web ini Auto Tweet By Blogger Jateng
  3. Klik Login With Twitter
  4. Login seperti biasa masukan email dan password
  5. Tunggu hingga muncul halaman index
Mudah kan caranya ? Jika akun sobat tidak mengtweet seperti yang diinginkan itu bisa karena google script yang pending, karena auto tweet versi web saya ini menggunakan cron dari google script.

Semoga cara ini bermanfaat untuk sobat semua :)

1 komentar:

tadinya ku mau cobain, karena aku pengen kalo blog ku yg http://regent21.blogspot.com aku update, gak usah repot2 ngetweet. tapi ternyata pas tak buka munculnya tulisan "file not found".

Reply

Posting Komentar